PENGARUH TINGKAT PRODUKSI DAN HARGA JUAL GULA KELAPA TERHADAP PENDAPATAN PRODUSEN DITINJAU PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM ( Studi pada Usaha Produksi Gula Merah Kecamatan Wonosobo Kabupaten Tanggamus )

Anggi, Ariyanto (2024) PENGARUH TINGKAT PRODUKSI DAN HARGA JUAL GULA KELAPA TERHADAP PENDAPATAN PRODUSEN DITINJAU PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM ( Studi pada Usaha Produksi Gula Merah Kecamatan Wonosobo Kabupaten Tanggamus ). Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of PERPUS PUSAT BAB 1 DAN 5.pdf] PDF
Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI ANGGI ARIYANTO.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Industri gula kelapa yang berada di desa karang anyar kecamatan wonsobo merupa industri yang bersekala rumah tangga, dimana penguanaan tenaga kerjanya adalah tenaga kerja keluarga dengan jumlah tenaga kerja kurang dari lima orang. Industri gula merah kelapa di desa karang anyar kecamatan wonosobo ini telah ada secara turun temurun dan kegiatannya produksinya masih bersifat tradisional. Dimana sebagan besar dalam produksi gula kelapa produsen kurang memperhitungkan pengeluaran poduksi meliputi bahan baku, pengemasan,kayu bakar, tenaga kerja, dan pengankutan, kondisi ini mempuat produsen gula kelapa tidak mengetahui besar kecilnnya peroolehan yang dihasilkan. Analisis titik impas berfungsi dalam penentuan sebera pengaruhnya tingkat produksi pada pendapatan produsen, mengetahui batas minimum produksi, harga jual, dan penerimaan, hal ini bertujuan sebagai upaya produsen untuk menetukan jumlah keuntungan yang diharapkan dari produksi gula kelapa di kecamatan wonosobo kabupaten tanggamus Pada penelitian ini penulis menggunakan metode pendekatan secara kuantitatif dan merupakan penelitian deskriptif, dengan sampel sebanyak 30 produsen gula kelapa yang tinggal dan menetap di desa karang anyar dan alat banu uji data menggunakan bantuan sofware SPSS 23. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tingkat produksi secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan, harga jual secara parsial berpengaruh signifikan positif terhadap pendapatan, dan secara simultan tingkat produksi dan harga jual berpengaruh signifikan positif terhadap pendapatan produsen gula merah. Sedangkan dalam prinsip ekonomi islam produsen gula merah pada kecamatan wonosobo sudah menerapkan sesuai dengan prinsip ekonomi islam dalam menetapkan harga, dalam islam produksi bukanlah hanya sekedar kegiatan menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru dalam memenuhi kebutuhan, tetapi merupakan sebuah hasil penyatuan manusia dengan alam Kata Kunci: Produksi, Harga Jual, Pendapatan, Ekonomi Islam. ABSTRAK The coconut sugar industry in Karang Anyar village, Wonsobo subdistrict is a household scale industry, where the workforce is family labor with a workforce of less than five people. The coconut brown sugar industry in Karang Anyar village, Wonosobo subdistrict has been around for generations and its production activities are still traditional. Where in the majority of coconut sugar production producers do not take into account production expenses including raw materials, packaging, firewood, labor and transportation, this condition means that coconut sugar producers do not know the size of the income they produce. The break-even point analysis functions in determining how much influence the level of production has on the producer's income, knowing the minimum production limit, selling price and revenue. This aims to be the producer's effort to determine the amount of profit expected from coconut sugar production in Wonosobo sub-district, Tanggamus district. In this research, the author used a quantitative approach and was a descriptive study, with a sample of 30 coconut sugar producers who live and live in Karang Anyar village and a data test tool using SPSS 23 software. The results of this research show that the production level partially has a no significant effect on income, the selling price partially has a significant positive effect on income, and simultaneously the production level and selling price have a significant positive effect on the income of brown sugar producers. Meanwhile, in Islamic economic principles, brown sugar producers in Karang Anyar village, Wonosobo subdistrict have implemented Islamic economic principles in setting prices. In Islam, production is not just an activity of adding value to an object or creating new objects to meet needs, but is the result of unification. humans with nature Keywords: Production, Selling Price, Income, Islamic Economy.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 07 Aug 2024 07:15
Last Modified: 07 Aug 2024 07:15
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/34489

Actions (login required)

View Item View Item