PERAN GURU DALAM MENGEMBANGKAN KEDISIPLINAN PADA ANAK USIA DINI DI PAUD AL-HIKMAH TANJUNGAN KATIBUNG LAMPUNG SELATAN

Putri, Cahyani Dimaniar (2024) PERAN GURU DALAM MENGEMBANGKAN KEDISIPLINAN PADA ANAK USIA DINI DI PAUD AL-HIKMAH TANJUNGAN KATIBUNG LAMPUNG SELATAN. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of PERPUS PUSAT BAB 1 DAN 2.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of SKRIPSI PUTRI CAHYANI DIMANIAR.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK PERAN GURU DALAM MENGEMBANGKAN KEDISIPLINAN PADA ANAK USIA DINI DI PAUD AL-HIKMAH TANJUNGAN KATIBUNG LAMPUNG SELATAN Oleh Putri Cahyani Dimaniar 1711070167 Peran guru dalam mengembangkan kedisiplinan sangat penting bagi peserta didik karena kedisiplinan mempunyai tujuan menanamkan rasa tanggung jawab dan dapat mengendalikan diri pada anak usia dini. Selain perkembangan kedisiplinan juga dapat dilihat dari perilaku dan tindakan yang diterapkan dalam keseharian yang tidak terlepas dari pemahaman guru mengenai tujuan proses pengembangan kedisiplinan kepada peserta didik Jenis penelitian ini Deskriptif Kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara terhadap peran dalam mengembangkan kedisiplinan pada anak usia dini di PAUD Al-Hikmah Desa Tanjungan Kecamatan Katibung Kabupaten Lampung Selatan. tidak hanya guru yang berperan penting dalam proses pengembangan kedisiplinan pada anak usia dini tetapi orang tua lah yang sangat amat berprngaruh dalam mengembangkan kedisiplinan pada anak usia dini. Pengembangan kedisiplinan pada anak usia dini merupakan hal yang sangat berpengaruh dan memiliki dampak yang serius bagi pembentukan rasa tanggung jawab pada anak usia dini. Kata kunci : peran guru, Disiplin iii ABSTRACT THE ROLE OF THE TEACHER IN DEVELOPING DISCIPLINE IN EARLY CHILDREN AT AL-HIKMAH PAUD TANJUNGAN KATIBUNG SOUTH LAMPUNG By Putri Cahyani Dimaniar 1711070167 The role of teachers in developing discipline is very important for students because discipline has the aim of instilling a sense of responsibility and self-control in young children. Apart from the development of discipline, it can also be seen from the behavior and actions implemented in everyday life which cannot be separated from the teacher's understanding of the objectives of the process of developing discipline for students. This type of research is descriptive qualitative with data collection techniques through observation and interviews regarding the role in developing discipline in early childhood. at PAUD Al-Hikmah, Tanjungan Village, Katibung District, South Lampung Regency. Not only teachers play an important role in the process of developing discipline in early childhood, but parents are the ones who really have an influence in developing discipline in early childhood. The development of discipline in early childhood is very influential and has a serious impact on the formation of a sense of responsibility in early childhood. Keywords: teacher's role, discipline

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 08 Jul 2024 04:58
Last Modified: 08 Jul 2024 07:22
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/33799

Actions (login required)

View Item View Item