PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS APLIKASI ARTICULATE STORYLINE PADA PEMBELAJARAN IPA DI SD / MI

Ulya, P Sari Tarihoran (2024) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS APLIKASI ARTICULATE STORYLINE PADA PEMBELAJARAN IPA DI SD / MI. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of SKRIPSI_PERPUS.pdf] PDF
Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI_FULL.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (15MB)

Abstract

ABSTRAK . Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan, mengetahui kelayakan Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Aplikasi Articulate Storyline untuk peserta didik SD/MI dan mengetahui respon peserta didk kelas V SD/MI. Peneliti menggunakan metode research and development (RnD) dan menggunakan model penelitian dan pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation), dengan menggunakan 5 tahapan yang sistematis serta disertai evaluasi pada setiap tahapnya. Penelitian dilakukan di MI Al Hikmah Bandar Lampung dan SDN 4 Jatimulyo dengan menggunakan uji kelompok kecil dan uji kelompok besar, respon peserta didik dan menguji kelayakan media dari aspek materi, bahasa dan media yang dilakukan oleh validator. Berdasarkan pengumpulan data hasil penilaian uji kelayakan dan uji coba, bahwa Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Aplikasi Articulate Storyline mendapatkan nilai dari ahli materi dengan presentase 91,5% dengan kriteria “Sangat layak”, ahli media dengan presentase 84,2 % dengan kriteria “Sangat layak”, dan ahli bahasa dengan presentase 93% dengan kriteria “Sangat layak”, Hasil dari respon peserta didik yang dilakukan uji kelompok kecil oleh MI Al Hikmah Bandar Lampung mendapatkan presentase sejumlah 88% dengan kriteria “Sangat baik”, dan uji kelompok besar yag dilakukan di SDN 4 Jatimulyo mendapatkan jumlah presentase 84% dengan kriteria “Sangat baik”. Dengan hasil jumlah rata-rata yang diperoleh, dapat dikatakan bahwa produk berupa media Articulate Storyline yang dikembangkan dapat digunakan sebagai media pada proses pembelajaran oleh pendidik dan peserta didik di sekolah. Kata kunci: ADDIE, Articulate Storyline, Jenis Jenis Hewan Berdasarkan Makanan 2 iii ABSTRACT This study aims to develop, find out the feasibility of developing interactive learning media based on the articulate storyline application for MI/ SD students and find out the responses of five grade student. Researchers used research and development (RnD) methods and used research models. and the development of ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation), using 5 systematic stages and accompanied by an evaluation at each stage. The research was conducted at MI Al Hikmah Bandar Lampung and SDN 4 Jatimulyo by using small group test and large group test, student responses and testing the feasibility media from the material, language and media aspects carried out by the validator. Base d on the data collection of the results of the feasibility test and trial, that the interactive learning media based on the articulate storyline application received a score from material experts with a percentage of 91,5% with the criteria "Very feasible", media experts with a percentage of 84,2% with the criteria " Very feasible", and linguists with a percentage of 93% with the criteria "Very feasible", The results of the student responses that were carried out by the small group test by MI Al Hikmah Bandar Lampung got a percentage of 88% with the criteria "Very good", and The large group test conducted at SDN 4 Jatimulyo obtained a percentage of 84% with the criteria "Very good". With the results of the average number obtained, it can be said that the product in the form of an articulate storyline media developed can be used as media in the learning process by educators and students in schools. Keywords: ADDIE, Articulate Storyline, Types of animal types based on food

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 26 Jun 2024 07:32
Last Modified: 26 Jun 2024 08:56
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/33693

Actions (login required)

View Item View Item