KAJIAN TEKNIS, DAN INSTRUMEN OBSERVASI SEKOLAH

SYAFI’ATUL, MAHMUDAH (2022) KAJIAN TEKNIS, DAN INSTRUMEN OBSERVASI SEKOLAH. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of COVER, BAB 1, BAB 2, DAPUS.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of FULL SKRIPSI   SAFIA.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK KAJIAN TEKNIS DAN INSTRUMEN OBSERVASI SEKOLAH Oleh Syafi‟atul Mahmudah Penyiapan guru professional harus disiapkan mulai dari jenjang akademik baik pada tataran akademik di kampus maupun pengenalan lapangan sedini mungkin pada setting nyata sekolah atau lembaga pendidikan lainnya. Hal ini dimaksudkan agar sedini mungkin calon pendidik memahami, mengetahui, menghayati, menjiwai, dan memiliki kemampuan kritis dan analitis terhadap profesinya kelak. Untuk itulah seluruh mahasiswa program sarjana pendidikan wajib mengikuti tahapan pemagangan penyiapan calon guru professional melalui pengenalan lapangan persekolahan dengan tahap observasi sekolah. Modul ini juga menjelaskan tentang kajian teknis dan instrumen observasi sekolah. Tujuan praktik observasi sekolah yaitu untuk menambah wawasan kepada mahasiswa calon guru yang berkaitan dengan proses pembelajaran di sekolah, dapat melihat secara langsung bagaimana kinerja guru disekolah, serta dapat mempersiapkan untuk menghadapi duni kerja sebagai seorang calon guru supaya memiliki kompetensi yang bagus sehingga melahirkan peserta didik yang berkualitas. Kata Kunci : Instrumen Observasi Sekolah, Pembelajaran Biologi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 31 May 2022 07:35
Last Modified: 31 May 2022 07:35
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/19332

Actions (login required)

View Item View Item