STRATEGI CALEG DALAM MERAIH DUKUNGAN POLITIK (STUDI DI KECAMATAN METRO TIMUR KOTA METRO)

Hawari, Nadirsah STRATEGI CALEG DALAM MERAIH DUKUNGAN POLITIK (STUDI DI KECAMATAN METRO TIMUR KOTA METRO). Project Report. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Bandar Lampung.

[thumbnail of Strategi Caleg 2014.docx.pdf] PDF
Download (984kB)

Abstract

Alhamdulillah, kegiatan penelitian di lingkungan IAIN Raden Intan Lampung tahun 2014 di bawah koordinator Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) telah dilaksanakan. Pelaksanaan kegiatan penelitian ini dibiayai oleg Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) IAIN Raden Intan Lampung tahun 2014. Kami menyambut baik hasil penelitian individu yang dilaksanakan oleh saudara Dr. Nadirsah Hawari, M.A dengan judul “Strategi Caleg Dalam Meraih Dukungan Politik (Studi Di Kecamatan Metro Timur, Kota Metro)” berdasarkan SK Rektor IAIN Raden Intan Lampung, Nomor 058 Tahun 2014 tanggal 14 Juni 2014. Kami berharap semoga hasil penelitian ini bisa memberikan kontribusi pemikiran dan gagasan bagi pendidikan politik masyarakat terutama masyarakat Kota Metro dan Lampung pada umumnya. Harapan ini tentunya bisa menjadi bagian dari solusi yang selama ini kita cari dalam menghadapi sekian banyak persoalan politik yang makin hari semakin komplek problematikanya.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: Pemikiran Politik Islam
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Pemikiran Politik Islam
Depositing User: PTIPD Admin
Date Deposited: 22 Mar 2022 07:44
Last Modified: 22 Mar 2022 07:44
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/18546

Actions (login required)

View Item View Item