MODUL PEMBELAJARAN ISLAM DAN EKOLOGI SERTA PERMASALAHAN LINGKUNGAN HIDUP

YUYUN, FEBRIANI (2021) MODUL PEMBELAJARAN ISLAM DAN EKOLOGI SERTA PERMASALAHAN LINGKUNGAN HIDUP. Undergraduate thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of PERPUS PUSAT BAB 1 DAN 2..pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of SKRIPSI YUYUN.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Modul pembelajaran adalah bahan ajar yang disusun secara sistematis dan menarik yang mencakup isi materi dan evaluasi yang dapat digunakan secara mandiri untuk mencapai kompetensi yang diharapkan. Dalam proses pembelajaran dengan menggunakan modul dapat membantu mahasiswa dalam memahami dan menerima materi. Modul ini memberikan pemahaman tentang islam dan lingkungan hidup. Modul pembelajaran ini terdiri dari tujuh kegiatan pembelajaran yang disusun sedemikian rupa dan diharapkan akan memberikan penguatan bagi mahasiswa dalam kegiatan perkuliahan kegiatan pembelajaran tersebut meliputi : muslim dan ekologi, ekosistem dan ketergantungan alam, dalil-dalil syara‟ terkait alam dan lingkungan hidup, permasalahan lingkungan hidup skala global, permasalahan lingkungan hidup skala regional, permasalahan lingkungan hidup skala lokal. Kata Kunci : Modul, Islam, Laingkungan Hidup

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 15 Dec 2021 04:30
Last Modified: 15 Dec 2021 04:30
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/16693

Actions (login required)

View Item View Item