KOMUNIKASI BISNIS MELALUI MEDIA SOSIAL STUDI KASUS PADA AKUN INSTAGRAM @KAMBINGQURBAN_AQIQAH

Enika, Sari (2021) KOMUNIKASI BISNIS MELALUI MEDIA SOSIAL STUDI KASUS PADA AKUN INSTAGRAM @KAMBINGQURBAN_AQIQAH. Undergraduate thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of SKRIPSI_Enika Sari.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of PERPUS PUSAT 1 DAN 5.pdf] PDF
Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK KOMUNIKASI BISNIS MELALUI MEDIA SOSIAL STUDI KASUS PADA AKUN INSTAGRAM @KAMBINGQURBAN_AQIQAH Dalam berkomunikasi dengan orang lain,tentu saja seseorang memiliki berbagai macam tujuan dan harapan.yaitu menyampaikan informasi kepada orang lain agar orang tersebut mengetahui sesuatu tentang produk yang disediakan dalam dunia bisnis mereka masingmasing. dan komunikasi merupakan suatu proses sosial yang paling mendasar dalam kehidupan manusia saat bersosialisasi atau berinteraksi satu sama lain. Oleh karena itu rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimana pengaruh komunikasi bisnis media sosial pada akun instagram @kambingqurban_aqiqah dan kepuasan konsumen terhadap pelayanan @kambingqurban_aqiqah ada atau tidaknya penipuan. tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan pengaruh komunikasi bisnis media sosial pada akun instagram @kambingqurban_aqiqah dan kepuasan konsumen terhadap pelayanan @kambingqurban_aqiqah ada atau tidaknya penipuan. jenis penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan field research) yaitu suatu penelitian yang dilakukan secara sistematis dan mendalam dengan mengangkat data-data yang ada di lapangan.subjek dari penelitian ini adalah pengurus akun instagram @kambing qurban_aqiqah.Teknik pencarian data mengunakan purposif sampling.populasi dari penelitian ini berjumlah 486 orang dan sample sebanyak 6 orang . Dalam mengumpulkan data penulis menggunakan metode obsevasi, wawancara, dokumentasi dalam penelitian lapangan.Selanjutnya menggunakan pengelolaan dan analisis data yang sudah di lalukan dengan mengunakan metode analisis kualitatifdeskriptif. Kemudian berdasarkan hasil penelitian lapangan bahwa komunikasi bisnis media sosial pada akun instagram @kambingqurban_aqiqah dan kepuasan konsumen terhadap pelayanan @kambingqurban_aqiqah ada atau tidaknya penipuan.instagram memiliki potensi untuk digunakan sebagai media pemasaran,sehingga menimbulkan komunikasi komunikasi bisnis yang baik. dan kepuasan konsumen terhadap pelayanan adalah dimana konsumen merasa puas dengan pelayanan yang diberikan @kambingqurban_aqiqah melalui harga,foto,dan pelayanan yang diberikan kepada konsumen.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Komunikasi dan Penyiaran Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 03 Nov 2021 03:55
Last Modified: 03 Nov 2021 03:56
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/16248

Actions (login required)

View Item View Item