PROSES PEMBELAJARAN MEMBACA AL-QURAN METODE AN- NAHDLIYAH DENGAN METODE YANBU’A

Dwi, kurniawan (2021) PROSES PEMBELAJARAN MEMBACA AL-QURAN METODE AN- NAHDLIYAH DENGAN METODE YANBU’A. Undergraduate thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of SKRIPSI 1-2.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of SKRIPSI Dwi kurniawan.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Membaca Al-quran dengan baik dan benar merupakan suatu kewajiban yang melekat bagi seorang muslim. Sebab itu, setiap muslim membutuhkan bimbingan membaca Al-quran sejak dini. Namun, realita menunjukkan bahwa tidak sedikit orang dewasa mampu membaca Alquran dengan baik dan benar sesuai kaidah tajwid. Berdasarkan hal tersebut . Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Proses Pembelajaran Membaca Al-Qur‟an antara Metode An-Nahdliyah dengan metode yanbu‟a. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research) yang berdasarkan objek kajian dengan menggunakan metode content analysis (analisis isi), yaitu mengekplorasi Pembelajaran Membaca Al- Qur‟an Metode An-Nahdliyah dengan Metode Yanbu‟a yang disajikan secara deskripsi komparatif yang penyajian datanya dalam bentuk deskripsi dan tabel supaya mudah dipaham. Setelah dilakukan kajian yang mendalam hasil penelitian menunjukan bahwa Metode An-Nahdliyah dengan Metode Yanbu‟a memiliki kesamaan dan perbedaan dalam pembelajaran yang terletak pada kurikulum,guru,siswa,metode Penyampaian,materi belajar,kegunaan media,keefektifan waktu,evaluasi,kelebihan dan kelemahan dan tujuan pembelajaran. Kata kunci : Pembelajaran , Membaca Al-Qur‟an ,Metode Nahdliyah dan Yanbu‟a

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Agama islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 21 Oct 2021 04:23
Last Modified: 21 Oct 2021 04:23
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/16068

Actions (login required)

View Item View Item