PENGARUH DESTINATION PERSONALITY TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION MELALUI SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI DALAM PERSPEKTIF BISNIS ISLAM (Studi Pada Danau Hijau Ulubelu Tanggamus)

Eriksen, Rian Saputra (2023) PENGARUH DESTINATION PERSONALITY TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION MELALUI SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI DALAM PERSPEKTIF BISNIS ISLAM (Studi Pada Danau Hijau Ulubelu Tanggamus). Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of SKRIPSI BAB I & V.pdf] PDF
Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI ERIKSEN.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Destination Personality sangat dibutuhkan untuk Danau Hijau Ulu Bulu untuk menghadapi persaingan diantara wisata lainnya. Destination Personalyti membawa destinasi menjadi lebih bewarna dan akrab terhadap pengunjung wisata Danau Hijau sehingga membentuk paradigma baru serta menjadikan destinasi wisata Danau Hijau beda dengan destinasi kreatif lainnya. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui apakah destination personality berpengaruh terhadap behavioral intention melalui Satisfaction pengunjun Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah wisatawan danau hijau ulubelu. Teknik pengumplan data dengan metode angket, yang digunakan adalah dengan cara menyebarkan kuesioner kepada responden dalam bentuk daftar pertanyaan yang disusun secara tertulis dan disebarkan secara offline. Angket tersebut dibagikan kepada 100 responden. Hasil penelitian destination personality berpengaruh positif dan signifikan terhadap behavioral intention. Destination personality berpengaruh positif dan signifikan terhadap satisfaction. Satisfaction berpengaruh positif dan signifikan terhadap behavioral intention. Satisfaction Memediasi Hubungan Antara Destination Personality dan Behavioral Intention. Destination personality dan behavioral intention terhadap Satisfaction Dalam Prespektif Ekonomi Islam, bahwa hal ini sesuai dengan yang dilakukan oleh wisata danau hijau ulubelu tanggamus, dimana pengelola wisata atau masyarakat setempat mampu menjaga wisata alam tersebut sebagaimana diperintahkan oleh Allah SWT sehingga tercipta karakteristik sebuah destinasi yang masih alami dan masih bernuansa alam sehingga para pengunjung tak segan untuk berkunjung kembali (behavioral intention). Kata Kunci : Destination Personality, behavioral Itention, Satisfaction. ABSTRACT Destination Personality is needed for Lake Hijau Ulu Bulu to face competition among other tours. Destination Personalyti brings destinations to be more colorful and familiar to Green Lake tourism visitors so as to form a new paradigm and make Green Lake tourist destinations different from other creative destinations. This study aims to determine whether destination personality affects behavioral intention through visitor satisfaction The research method used in this study is quantitative method. The population in this study is ulubelu green lake tourists . The technique of collecting data with the questionnaire method , which is used is by distributing questionnaires to respondents in the form of a list of questions compiled in writing and deployed offline. The questionnaire was distributed to 100 respondents. The results of destination personality research have a positive and significant effect on behavioral intention. Destination personality has a positive and significant effect on satisfaction. Satisfaction has a positive and significant effect on behavioral intention. Satisfaction Mediates the Relationship Between Destination Personality and Behavioral Intention. Destination personality and behavioral intention on Satisfaction in the Islamic Economic Perspective, that this is in accordance with what is done by the green lake tour of Ulubelu tanggamus, where the tourism manager or local community is able to maintain this natural tourism as ordered by Allah SWT so as to create the characteristics of a destination that is still natural and still nuanced nature so that visitors do not hesitate to visit again (behavioral intention). Keywords : Destination Personality, Behavioral intention, Sativication.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Manajemen Bisnis Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Bisnis Syariah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 21 Dec 2023 03:03
Last Modified: 21 Dec 2023 03:03
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/31722

Actions (login required)

View Item View Item