PENGARUH METODE BLENDED LEARNING BERBASIS QUIPPER SCHOOL TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK DITINJAU DARI MINAT BELAJAR PADA PEMBELAJARAN FISIKA

ALFIYATUR, ROSYID (2023) PENGARUH METODE BLENDED LEARNING BERBASIS QUIPPER SCHOOL TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK DITINJAU DARI MINAT BELAJAR PADA PEMBELAJARAN FISIKA. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of bab 1 5 dapus.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of SKRIPSI ALFIYATUR.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRACT This study aims to find out (1) is there any effect of the quipper school-based blended learning method with high learning interest on students' conceptual understanding abilities, (2) is there any effect of the quipper school-based blended learning method with low learning interest on students' conceptual understanding abilities, ( 3) is there any effect of the google classroom-based blended learning method with high learning interest on students' conceptual understanding abilities, (4) is there any effect of the google classroom�based blended learning method with low learning interest on students' conceptual understanding abilities. The approach used in this research is a quantitative approach with the type of quasy experiment research. The research population was all students of class X MAN 1 OKU Timur. The sampling technique used is cluster random sampling. The sample of this research uses 2 classes. Hypothesis testing using one-way anacova with a significance level (α) of 0.05 obtained (1) p-value = 0.002 so that there is an effect of the Quipper School-based blended learning method with high learning interest on the ability to understand students' concepts; (2) p�value = 0.000 so that there is an effect of the Quipper School-based blended learning method with low learning interest on students' conceptual understanding abilities; (3) p-value = 0.000 so that there is an influence of the google classroom-based blended learning method with high learning interest on the ability of students to understand concepts; (4) p-value = 0.004 so that there is an influence of the blended learning method based on google classroom with low learning interest on the ability to understand students' concepts. Keywords : Blended Learning Method, Concept Understanding Ability, Interest to Learn iv ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) adakah pengaruh metode blended learning berbasis quipper school dengan minat belajar tinggi terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik, (2) adakah pengaruh metode blended learning berbasis quipper school dengan minat belajar rendah terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik, (3) adakah pengaruh metode blended learning berbasis google classroom dengan minat belajar tinggi terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik, (4) adakah pengaruh metode blended learning berbasis google classroom dengan minat belajar rendah terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian adalah pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian quasy experiment. Populasi penelitian adalah seluruh peserta didik kelas X MAN 1 OKU Timur. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah cluster random sampling. Sampel penelitian ini menggunakan 2 kelas. Pengujian hipotesis menggunakan anacova satu jalan dengan taraf signifikansi (α) 0,05 memperoleh (1) p-value = 0,002 ≤ α sehingga H0A ditolak artinya terdapat pengaruh metode blended learning berbasis quipper school dengan minat belajar tinggi terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik; (2) p-value = 0,000 ≤ α sehingga H0B ditolak artinya terdapat pengaruh metode blended learning berbasis quipper school dengan minat belajar rendah terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik; (3) p-value = 0,000 ≤ α sehingga H0C ditolak artinya terdapat pengaruh metode blended learning berbasis google classroom dengan minat belajar tinggi terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik; (4) p�value = 0,004 ≤ α sehingga H0D ditolak artinya terdapat pengaruh metode blended learning berbasis google classroom dengan minat belajar rendah terhadap kemampuan pemahaman konsep peserta didik. Kata Kunci : Metode Blended Learning, Kemampuan Pemahaman Konsep, Minat Belajar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Fisika
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 15 Mar 2023 02:38
Last Modified: 15 Mar 2023 02:38
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/23630

Actions (login required)

View Item View Item