HUBUNGAN ANTARA PET ATTACHMENT DAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING DENGAN HAPPINESS PADA PEMILIK HEWAN PELIHARAN KUCING

Anisya, Rinanda Putri (2024) HUBUNGAN ANTARA PET ATTACHMENT DAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING DENGAN HAPPINESS PADA PEMILIK HEWAN PELIHARAN KUCING. Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of BAB 1 2 DAPUS.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of docx CD skripsi anisya rinanda fixxx(1).pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Memelihara hewan peliharaan, khususnya kucing bukan hanya dijadikan aktivitas pengisi waktu luang saja tetapi aktivitas ini juga dapat memberikan banyak manfaat atau efek positif pada happiness manusia. Hal tersebut dikarenakan hewan peliharaan dapat dijadikan sumber cinta, penerimaan, dan dukungan sosial bagi pemiliknya. Kasih sayang yang diberikan oleh si pemilik kepada hewan peliharaan akan memunculkan sebuah ikatan emosional yang disebut dengan pet attachment. Sama halnya dengan psychological well being yang memberikan dampak terhadap happiness sehingga semakin tinggi psychological well being maka akan semakin tinggi happiness seseorang. Populasi dalam penelitian ini adalah pecinta hewan peliharaan kucing yang ada di kota Bandar Lampung dengan rentang usia 18-40 tahun. Sampel dalam penelitian ini adalah 280 responden. Teknik pengambilan data menggunakan non-probability sampling. Instrument dalam penelitian ini adalah skala happiness a = (0.844) dengan jumlah 19 aitem, skala pet attachment a = (0.867) dengan jumlah 23 aitem, dan skala psychological well being a = (0.908) dengan jumlah 24 aitem. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan analisis regresi berganda dengan software SPSS 26.0 for windows, hasil penelitian menujukkan bahwa variabel bebas pet attachment dan psychological well being memberikan sumbangan efektif sebesar 49,8% dan 50,2% dipengaruhi oleh faktor dari luar penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pet attachment dan psychological well being dengan happiness pecinta hewan peliharaan kucing, terdapat hubungan antara pet attachment dengan happiness, dan terdapat hubungan antara psychological well being dengan happiness. Kata Kunci : Happiness, Pet attachment, Psychological Well Being, Pemilik Hewan Peliharaan Kucing. ABSTRACT Keeping pets, especially cats, is not only an activity to fill your free time, but this activity can also provide many benefits or positive effects on human happiness. This is because pets can be a source of love, acceptance and social support for their owners. The love given by the owner to the pet will give rise to an emotional bond called pet attachment. Likewise, psychological well-being has an impact on happiness, so the higher the psychological well-being, the higher a person's happiness. The population in this study were cat pet lovers in the city of Bandar Lampung with an age range of 18-40 years. The sample in this research was 280 respondents. The data collection technique used non-probability sampling. The instruments in this research are the happiness scale a = (0.844) with a total of 19 items, the pet attachment scale a = (0.867) with a total of 23 items, and the psychological well being scale a = (0.908) with a total of 24 items. Based on the results of data analysis using multiple regression analysis with SPSS 26.0 for Windows software, the research results show that the independent variables pet attachment and psychological well being provide an effective contribution of 49.8% and 50.2% are influenced by factors outside the research. The results of the research show that there is a significant relationship between pet attachment and psychological well being and the happiness of cat pet lovers, there is a relationship between pet attachment and happiness, and there is a relationship between psychological well being and happiness. Keywords: Happiness, Pet attachment, Psychological Well Being, Cat Pet Lovers.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Psikologi Agama
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Psikologi Agama
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 10 Dec 2024 03:48
Last Modified: 10 Dec 2024 03:48
URI: https://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/36527

Actions (login required)

View Item View Item