FITRI, SUZANA (2024) PERAN DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK KELUARGA BERENCANA PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK (DP2KBP3A) DALAM UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGANAN KEKERASAN TERHADAP ANAK DI LAMPUNG BARAT. Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.
![]() |
PDF
Download (6MB) |
![]() |
PDF
Restricted to Repository staff only Download (9MB) |
Abstract
ABSTRAK Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Lampung Barat adalah sebuah lembaga pemerintah yang secara teknis memberikan pelayanan langsung kepada masyarakat seperti mensosialisasikan, pembinaan, penyuluhan, konseling, dan avokasi meliputi penanganan, pencegahan, penyediaan dan penyelenggaraan layanan terpadu bagi korban meliputi, layanan informasi, konsultasi psikoligis, konsultasi hukum, pendampingan, advokasi, pelayanan medis, dan rumah aman yang berkaitan dengan masalah masyarakat dan kependudukan. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan bagaimana peran dan strategi Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Lampung Barat dalam memberikan perlindungan terhadap kekerasan anak (pelecehan seksual). Metode Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif yang bersifat deskriptif. Penelitian ini didukung dengan obsevasi, dokumentasi, dan wawancara. Peneliti akan membaca, memahami dan menganalisis data yang diperoleh melalui observasi, dokumentasi, dan wawancara. Observasi dalam penelitian ini menggunakan observasi partisipan, dan informan dalam penelitian ini terdiri dari informan kunci berjumlah satu orang yakni seketaris DP2KBP3A Kabupaten Lampung Barat, informan utama berjumlah dua orang yakni kepala dan Kasubag Upt Dan Pa Kabupaten Lampung Barat, dan informan tambahan berjumlah tiga orang yakni staf dibidang pemenuhan hak anak, masyarakat, keluarga korban kekerasan anak. Hasil penelitian menunjukan bahwa peran Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Lampung Barat adalah untuk menjaga melindungi anak dari tindak kekerasan dengan mengeluarkan beberapa peran/program yakni dengan Penjangkauan Korban (layanan penganduan masyarakat), Pendampingan Korban (konsultasi, layanan kesehatan, bantuan hukum, pendampingan psikolog), Mediasi (mendampingan korban sesuai dengan hak�haknya), Pengolahan Kasus, Pendampingan Hukum, Penampungan Sementara. Adapun stategi Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Lampung Barat yaitu Pengembangan Kelembagan Dan Tenaga Penyedia Layanan (seperti kesehatan, pendidikan, psikologi, pengasuhan, dan bantuan hukum). Kebijakan Mitra Kerja/Kaloborasi Instutusi seperti (pelayanan kesehatan, pelayanan hukum, pelayanan psikologi, pelayanan rumah aman, pemulangan, pendidikan). Aksi Program seperti (sosialisasi, edukasi, informasi, dan pelatihan tenaga pendampingan). Dalam hal ini, UPTD PPA Kabupaten Lampung Barat memberikan perlindungan berupa pendampingan serta penanganan trauma kepada korban pelecehan seksual dan pelayanan yang diberikan UPTD PPA Kabupaten Lampung Barat dalam menangani kasus pelecehan seksual. Kata kunci: Peran, Kekerasan Terhadap Anak, DP2KBP3A Kabupaten Lampung Barat. ABSTRACT West Lampung Family Planning Population Control Service, Women's Empowerment and Child Protection (DP2KBP3A) is a government agency that technically provides direct services to the community such as socializing, coaching, counseling, counseling and advocacy including handling, prevention, provision and implementation of integrated services for victims. including, information services, psychological consultations, legal consultations, assistance, advocacy, medical services, and safe houses related to community and population problems. This research aims to describe the role and strategy of the West Lampung Regency Family Planning, Women's Empowerment and Child Protection Population Control Service (DP2KBP3A) in providing protection against child violence (sexual abuse). Method The research approach used in this research is descriptive qualitative. This research is supported by observation, documentation and interviews. Researchers will read, understand and analyze data obtained through observation, documentation and interviews. Observations in this study used participant observation, and the informants in this study consisted of one key informant, namely the secretary of the DP2KBP3A of West Lampung Regency, two main informants, namely the head and Head of Upt and Pa Subdivision of West Lampung Regency, and three additional informants, namely staff in the field of fulfilling children's rights, the community, families of victims of child violence. The results of the research show that the role of the West Lampung Regency Population Control Family Planning, Women's Empowerment and Child Protection (DP2KBP3A) Service is to protect children from acts of violence by issuing several roles/programs, namely Victim Outreach (community guidance service), Victim Assistance (consultation, health services, legal aid, psychologist assistance), Mediation (assisting victims in accordance with their rights), Case Processing, Legal Assistance, Temporary Shelter. The strategy for the West Lampung Family Planning Population Control Service, Women's Empowerment and Child Protection (DP2KBP3A) is Institutional Development and Service Providing Personnel (such as health, education, psychology, parenting and legal aid). Work Partner/Institutional Collaboration Policies such as (health services, legal services, psychological services, safe house services, repatriation, education). Program actions such as (socialization, education, information and training of assistance staff). In this case, the UPTD PPA West Lampung Regency provides protection in the form of assistance and handling trauma to victims of sexual harassment and services provided by the UPTD PPA West Lampung Regency in handling cases of sexual harassment. Keywords: Role, Violence Against Children, DP2KBP3A West Lampung Regency.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Sosiologi Agama |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin > Sosiologi Agama |
Depositing User: | LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI |
Date Deposited: | 14 Aug 2024 07:17 |
Last Modified: | 14 Aug 2024 07:17 |
URI: | https://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/34714 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |