PERMAISURI, P (2022) MANAJEMEN PENDAYAGUNAAN ZAKAT DI INISIATIF ZAKAT INDONESIA (IZI) DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMIDI KOTA BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG.
![]() |
PDF
Download (1MB) |
![]() |
PDF
Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Zakat merupakan pranata keagamaan yang memiliki kaitan secara fungsional dengan upaya pemecahan masalah-masaah kemanusiaan, seperti pengentasan kemiskinan dan kesenjangan sosial akibat perbedaan dalam kepemilikan kekayaan. Zakat menghapus sumber-sumber kemiskinan dan meratakan kekayaann dalam arti standar setiap hidup individu agar lebih terjamin sehingga mestinya tidak ada orang atau kelompok masyarakat yang menderita, sementara sebagian yang lain hidup berlimpah dengan kemakmuran dan kemewahan. Penelitia ini bersifat peneitian lapangan, adapun jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang difokuskan pada objek dan subjek penelitian dengan tujuan penelitian untuk mengkaji manajemen pendayagunaan zakat dalam pemberdayaan ekonomi di kota Bandar lampung. Dalam pengumpulan data peneliti menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi. Kemudian dilanjutkan dengan menganalisis data melalui system reduksi data, penyajian data, kesimpulan atau ferivikasi. Berdasarkan hasil penelitian di lembagail amil zakat inisiatif zakat Indonesia (izi) dalam pendayagunaan dana zakat itu sudah terealisasi dengan baik dalam pembagian dana zis sesuai dengan keputusan dewan syariah izi maka proporsi pembagian dana zis untuk program charyti (konsumtif) :60% pemberdayaan (produktif) :40%. Kata Kunci: pendayagunaan zakat dalam pemberdayaan ekonomi
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Manajemen Dakwah |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Manajemen Dakwah |
Depositing User: | LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI |
Date Deposited: | 28 Jul 2022 02:59 |
Last Modified: | 28 Jul 2022 02:59 |
URI: | https://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/20119 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |