PENGARUH MODEL GALLERY WALK DENGAN TEKNIK BRAINSTORMING TERHADAP HIGHER ORDER THINKING SKILL (HOTS) PADA PELAJARAN BIOLOGI PESERTA DIDIK KELAS XI SMAN 5 BANDAR LAMPUNG

IRMAYANTI, SITI (2018) PENGARUH MODEL GALLERY WALK DENGAN TEKNIK BRAINSTORMING TERHADAP HIGHER ORDER THINKING SKILL (HOTS) PADA PELAJARAN BIOLOGI PESERTA DIDIK KELAS XI SMAN 5 BANDAR LAMPUNG. Undergraduate thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of Skripsi Full.pdf]
Preview
PDF
Download (7MB) | Preview

Abstract

Higher Order Thinking Skill (HOTS) peserta didik rendah. Model pembelajaran yang diterapkan pendidik belum melatih HOTS. Pola pembelajaran yang dilakukan oleh pendidik belum aktif, pendidik terfokus pada penyampaian materi pembelajaran. Tujuan penelitian untuk meningkatkan HOTS peserta didik dengan model pembelajaran gallery walk dengan teknik Brainstorming. Jenis Penelitian kuantitatif, metodenya penelitian Quasi eksperimen, design penelitian pretest postest control grup disign. Instrumen yang digunakan soal uraian, HOTS, angket respon dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian, diperoleh nilai postest HOTS peserta didik dalam kategori sangat baik yakni rata-rata N-Gain kelas kontrol sebesar 0,35 dan rata-rata N-Gain kelas eksperimen sebesar 0,55. Hasil analisis data menunjukkan data berdistribusi normal dan homogen. Hasil perhitungan hipotesis dengan uji t Independen didapatkan nilai thitung sebesar 5,09 dengan ttabel sebesar 1,99. Hal ini menunjukkan bahwa nilai thitung lebih besar dari nilai ttabel artinya terdapat pengaruh penerapan model gallery walk dengan teknik brainstorming terhadap peningkatan HOTS peserta didik. Sedangkan nilai korelasi koefisien determinasi (R2) sebesar 0,67, nilai ini termasuk kategori respon peserta didik yang positif terhadap penerapan model yang dilakukan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: ADMINLIB PERPUSTAKAAN
Date Deposited: 29 Nov 2018 01:42
Last Modified: 29 Nov 2018 01:42
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/5047

Actions (login required)

View Item View Item