PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIIK SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP PGRI 6 BANDAR LAMPING

Elsa, Hanita (2018) PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIIK SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP PGRI 6 BANDAR LAMPING. Undergraduate thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of HANITA ELSA.pdf]
Preview
PDF
Download (5MB) | Preview

Abstract

Penelitian dilatarbelakangi dengan adanya fenomena dilapangan tentang kemampuan komunikasi antar pribadi peserta didik kelas VIII SMP PGRI 6 Bandar Lampung yang masih dalam kategori rendah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada atau tidak pengaruh layanan bimbingan kelompok dengan teknik simulasi dalam meningkatkan kemampuan komunikasi antar pribadi pada peserta didik kelas VIII SMP PGRI 6 Bandar Lampung. Rancangan yang digunakan pada penelitian ini termasuk dalam jenis Quasi Experimental, dimana desain penelitian yang digunakan adalah Non-equivalent Control Group Design. Dalam penelitian ini teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling, dikarenakan pengambilan sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi, yaitu berdasarkan observasi yang telah penulis lakukan di SMP PGRI 6 Bandar Lampung. Hasil analisis data yang didapatkan melalui uji-t menggunakan Independent Sample t Test dua jalur dengan dan df = 18 diperoleh wilayah kritik atau t . Dapat dilihat bahwa pada tabel diatas diperoleh Karena wilayah jatuh diwilayah kritik bagian kiri maka dibandingkan dengan diperoleh dan sig.(2- tailed) 000 dimana dengan taraf kepercayaan 95% dapat disimpulkan Ha di terima dan Ho ditolak sehingga ada pengaruh layanan bimbingan kelompok dengan teknik simulasi untuk meningkatkan kemampuan komunikasi antar pribadi peserta didik kelas VIII SMP PGRI 6 Bandar Lampung.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Bimbingan Konseling
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Bimbingan Konseling
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 05 Nov 2018 01:41
Last Modified: 05 Nov 2018 01:41
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/4800

Actions (login required)

View Item View Item