PENGARUH MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP MUTU PENDIDIK DI MA NURUL ISLAM AIRBAKOMAN KABUPATEN TANGGAMUS

RAUDLATUL, FAKIHAH (2024) PENGARUH MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP MUTU PENDIDIK DI MA NURUL ISLAM AIRBAKOMAN KABUPATEN TANGGAMUS. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of BAB 1 2 DAPUS.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of FULL SKRIPSI RAUDLATUL.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Mutu pendidik yang baik dapat didukung oleh beberapa faktor dan indikator. Salah satu faktonya adalah manajemen sumber daya manusia. Manejemen sumber daya manusia memiliki pengaruh dalam mengupayakan peningkatan mutu pendidik. Hal ini dikarenakan manajemen sumber daya manusia merupakan segala kegaiatan yang berkaitan pada pentingnya tenaga pendidik dan tenaga kependidikan sekolah sebagai sumber daya yang vital. Ketika pengelolaan manajemen sumber daya manusia disuatu sekolah dikatakan memiliki kualitas yang baik maka akan mempengaruhi mutu sekolah tersebut. Dengan rumusan masalah yaitu apakah terdapat pengaruh manajemen sumber daya manusia terhadap mutu pendidik di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus. Adapun tujuan darii penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Manajemen Sumber Daya Manusia terhadap Mutu Pendidik di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kuantitatif dengan pendekatan penelitian Field Reseacrh. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh tenaga pendidik yang berada di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus yang berjumlah 32 orang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh manajemen sumber daya manusia terhadap mutu pendidik di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus. Untuk membuktikan hipotesis dalam penelitian ini mengumpulkan data yang digunakan adalah teknik angket. Uji Validitas menggunakan teknik Korelasi Pearson Product Moment dan Uji Reliabilitas Alpha Cronbach dengan bantuan SPSS 29. Selanjutnya untuk mengetahui hasil data yang dikumpulkan dilakukan perhitungan dengan menggunakan korelasi Pearson Product Moment dan teknik Regresi Linier Sederhana. Berdasarkan hasil penelitian di lapangan tentang Pengaruh Manajemen Sumber Daya Manusia terhadap Mutu Pendidik di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus, dapat diambil kesimpulan bahwa terdapat pengaruh positif manajemen sumber daya manusia terhadap mutu pendidik di MA Nurul Islam Airbakoman Kabupaten Tanggamus. Hal tersebut dapat dilihat diperoleh nilai Fhitung= 95,186, sedangkan Ftabel = 4,15 dengan nilai signifikansi 0,001 iv < 0,05. Adapun kriteria Ho ditola jika Fhitung > Ftabel dengan a= 0,05 (5%) dengan nilai 95,186 > 4,15. Hal ini berarti kontribusi variabel (Manajemen Sumber Daya Manusia) dengan variabel Y ( Mutu Pendidik) adalah 76,0% dan sisanya 24,0% disebabkan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata kunci : Manajemen Sumber Daya Manusia, Mutu Pendidik. v ABSTRACT Good quality educator can be supported by several factors and indicators. One of the factor is human resource management. Human resource management has an influence in improving the quality of educators. This is because human resource management is all activities related to the importance of teaching staff and school education staff as vital resources. When human resource management in a school is said to have good quality, it will affect the quality of the school. With the problem formulation, namely whether there is an influence of human resource management on the quality of educators at MA Nurul Islam Airbakoman Tanggamus Regency. The aim of this research is to determine the influence of human resource management on the quality of educators at MA Nurul Islam Airbakoman Tanggamus regency. The method used in this research is a quantitative method with a field research approach. The population in this study was all teaching staff at MA Nurul Islam Airbakoman Tanggamus regency. Totalling 32 people. The aim of this research is to determine the influence of human resource management on the quality of educators at MA Nurul Islam Airbakoman tanggamus regency. To prove the hypothesis in this research, the data used was a questionnaire technique. Validity test using the pearson product moment correlation technique and cronbach’s alpha reliability test with the help of SPSS 29. Next, to find out the results of the data colleted, calculations were carried out using the pearson product moment correlation and the simple linear regression technique. Based on the result of research in the field regarding the influence of human resource management on the quality of educatprs at MA Nurul Islam Airbakoman Tanggamus regency, it can be concluded that there is a positive influence of human resource management on the quality of educators at MA Nurul Islam Airbakoman, Tanggamus regency. This can be seen to show that the Fcount value is 95,186, while the Ftable value is 4,15 with a significance value of 0,001 > 0,05. As for criterion Ho, it is rejected if Fcount> Ftable with a = 0,05 (5%) with a value of 95,186 > 4,15. This means that the vi contribution of the variable (human resource management) to variable Y (quality of educators) is 76,0% and the remaining 24,0% is caused by other factors not examined in this research. Keyword : Human resource management, educator quality

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Manajemen Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 15 Jul 2024 03:29
Last Modified: 15 Jul 2024 05:48
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/33911

Actions (login required)

View Item View Item