LAYANAN BIMBINGAN BELAJAR DENGAN AUDIO VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA DINI DI TK TERATAI SUKARAME BANDAR LAMPUNG

SITI, NASHIROH FILIROSTA (2024) LAYANAN BIMBINGAN BELAJAR DENGAN AUDIO VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA DINI DI TK TERATAI SUKARAME BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of SKRIPSI 1-2.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of SKRIPSI OSTA.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan dan pelaksaan layanan bimbingan belajar dengan media audio visual dapat mengembangkan bahasa anak usia dini di TK Teratai Sukarame Bandar Lampung. System yang digunakan (audio visual) yiatu Peralatan Multimedia, Media Pembelajaran, Perangkat Lunak Edukasi, Penggunaan Audio, Interaksi Guru-Anak dan Evaluasi dan Pemantauan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode deskriptif adalah metode yang digunakan untuk menganalisis data dengan caramendeskripsikan atau menggambarkan data yang telah terkumpul sebagaimana adanyatanpa bermaksud membuat kesimpulan yang berlaku untuk umum atau generalisasi. Hasil penelitian ini menunjukkan : 1) tahap perencanaan bimbingan belajar dengan audio visual terhadap kemampuan bahasa anak usia dini sebelum memasuki proses pelaksanaan layanan tentu melewati proses perencanaan terlebih dahulu. Dalam hal ini perencanaan guru TK (Taman Kanak-kanak) dan kepala sekolah ikut serta dalam membantu untuk layanan yang akan diberikan kepada peserta didik adalah dengan mengidentifikasi kebutuhan layanan peserta didik, menetapkan materi, menetapkan subjek, menetapkan narasumber dan Menyiapkan prosedur perangkat dan media layanan, menyiapkan administrasi atau RPL (Rencana Pelaksanaan Layanan) ; 2)Tahap pelaksanaan bimbingan belajar dengan audio visual terhadap kemampuan bahasa anak usia dini. Dalam pelaksanaannya sendiri biasanya dilaksanakan secara langsung dan tatap muka di kelas. Dalam pelaksanaan bimbingan belajar dengan audio visual yang dilakukan oleh guru TK (Taman Kanak-kanak) dengan bantuan kepala sekolah ini terdapat tahapan yakni tahap awal, tahap inti dan tahap akhir. Dalam proses pelaksanaan terdapat peserta didik yang aktif dan diam. Dengan adanya ini guru BK memberikan konseling individual dengan teknik modeling dan membuat suasana ruangan menjadi nyaman untuk peserta didik agar peserta didik berpartisipasi dalam pelaksanaan tersebut. Kata kunci : bimbingan belajar, audio visual, kemampuan Bahasa iv ABSTRACT This study aims to determine the planning and implementation of tutoring services with audio-visual media can develop early childhood language at Teratai Sukarame Kindergarten Bandar Lampung. The systems used (audio visual) are Multimedia Equipment, Learning Media, Educational Software, Use of Audio, Teacher-Child Interaction and Evaluation and Monitoring. This research is a descriptive research with a qualitative approach. Descriptive method isa method used to analyze data by describing or describing the data that has been collected as it is without intending to make general conclusions or generalizations. The results of this study indicate: 1) the planning stage of tutoring with audio visuals for early childhood language development before entering the service implementation process certainly goes through the planning process first. In this case the planning of Kindergarten teachers and school principals to participate in helping for the services to be provided to students is to identify the service needs of students, determine the material, determine the subject, determine the resource persons and prepare procedures for tools and service media, prepare administration or RPL; 2) The stage of implementing tutoring with audio visuals on the language development of early childhood. In its own implementation it is usually carried out directly and face to face in class. In the implementation of audio-visual tutoring conducted by kindergarten teachers with the help of the principal there are stages namely the initial stage, the core stage and the final stage. In the implementation process there are students who are active and silent. With this, the counseling teacher provides individual counseling with modeling techniques and makes the room atmosphere comfortable for students so that students participate in the implementation. Keywords: tutoring, audio visual, language development

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Bimbingan Konseling Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 06 Mar 2024 06:32
Last Modified: 06 Mar 2024 09:33
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/32650

Actions (login required)

View Item View Item