PENERAPAN NILAI-NILAI PROFIL PANCASILA DALAM MENINGKATKAN SOPAN SANTUN PESERTA DIDIK KELAS IV SDN 1 TULANG BAWANG UDIK

YOPITA, Johansyah (2024) PENERAPAN NILAI-NILAI PROFIL PANCASILA DALAM MENINGKATKAN SOPAN SANTUN PESERTA DIDIK KELAS IV SDN 1 TULANG BAWANG UDIK. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of SKRIPSI FULL.pdf] PDF
Download (4MB)
[thumbnail of SKRIPSI BAB 1&2.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Sesuai dengan visi SDN 1 Tulang Bawang Udik “Selamatkan Pendidikan dari Narkoba, Menuju Sekolah yang Berkualitas berdasarkan Ilmu, Iman dan Takwa”. Tentunya peserta didik harus memiliki sopan santun yang bagik guna mencapai visi tersebut. SDN 1 Tulang Bawang Udik merupakan lembaga pendidikan yang lokasi nya terletak di Kecamatan Tulang Bawang Udik Kabupaten Tulang Bawang Barat. Dari hasil observasi terkait profil pancasila yang dilakukan di SDN 1 Tulang Bawang Udik beberapa peserta didik banyak yang melanggar kewajibannya dalam mengerjakan tugas, dan tidak saling nasional nilai-nilai pendidikan harus dilihat sebagai bagian sentral dalam pendidikan strategis dan nasional.Merespon hal tersebut, peneliti menawarkan Penerapan Nilai-Nilai Profil Pancasila Pada Pembelajaran Pendidikan Pancasila guna menyelasikan permasalahan tersebut. Nilai-nilai Profil Pelajar Pancasila ini merupakan salah satu upaya pembentukan karakter siswa untuk menguatkan kompetensi akademik siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan pada kelas IV SDN 1 Tulang Bawang Udik dengan jumlah 13 siswa. Teknik pengumpulan data ini melalui lembar observasi aktivitas guru, aktivitas siswa dan tes hasil belajar, sedangkan teknik analisis data peneliti menggunakan rumus persentase sesuai dengan kreteria keberhasilan yang telah ditentukan. Berdasarkan pembahasan dalam skripsi ini, perilaku sopan santun peserta didik kelas IV di SDN 1 Tulang Bawang Udik dapat ditingkatkan melalui penerapan nilai-nilai profil pancasila. Meningkatnya perilaku sopan santun anak dapat dilihat dari hasil observasi. terlihat adanya peningkatan perilaku sopan santun anak mulai dari kondisi awal (34%), Siklus I (57%), dan Siklus II (76%). Pada siklus II dilaksanakan penelitian dengan memperbaiki kesulitan yang dihadapi anak untuk memperoleh peningkatan yang maksimal dengan cara lebih II menunjukkan bahwa rata-rata anak mengalami peningkatan. Peningkatan pada perilaku sopan santun anak memperlihatkan bahwa dengan melakukan penerapan nilai-nilai profl pancasila lebih efektif digunakan dalam meningkatkan perilaku sopan santun peserta didik. Peningkatan perilaku sopan santun anak mulai dari kondisi awal (34%), Siklus I (57%), dan Siklus II (76%). Kata Kunci: Nilai-nilai Profil Pancasila, Sopan santun , SDN 1 Tulang Bawang Udik iv ABSTRACT In accordance with the vision of SDN 1 Tulang Bawang Udik "Save Education from Drugs, Towards a Quality School based on Knowledge, Faith and Piety". Of course, students must have good manners and morals in order to achieve this vision. SDN 1 Tulang Bawang Udik is an educational institution located in Tulang Bawang Udik District, West Tulang Bawang Regency. From the results of observations related to the Pancasila profile carried out at SDN 1 Tulang Bawang Udik, several students violated their obligations in carrying out their and national identity, educational values must be seen as a central part of strategic and national education. Responding to this, researchers offer the Application of Pancasila Profile Values in Pancasila Education Learning to solve these problems. The Pancasila Student Profile values are one of the efforts to shape student character to strengthen student academic competence. The research method used is classroom action research (PTK). This research was carried out in class IV of SDN 1 Tulang Bawang Udik with a total of 13 students. This data collection technique is through observation sheets of teacher activities, student activities and learning outcomes tests, while the researcher's data analysis technique uses a percentage formula in accordance with predetermined success criteria. Based on the discussion in this thesis, the polite behavior of class IV students at SDN 1 Tulang Bawang Udik can be improved through the application of Pancasila profile values. The increase in children's polite behavior can be seen from the results of observations. It was seen that there was an increase in children's polite behavior starting from the initial conditions (34%), Cycle I (57%), and Cycle II (76%). In cycle II, research was carried out by improving the difficulties faced by children to obtain maximum improvement by further stimulating children by providing motivation and rewards to students. From research conducted starting from the initial conditions, Cycle I and Cycle II, it shows that the average child has improved. The increase in children's polite behavior shows that applying the values of the Pancasila profile is more effective in improving students' polite behavior. Improvement in children's polite behavior starting from initial conditions (34%), Cycle I (57%), and Cycle II (76%). Keywords: Pancasila Profile Values, Manners and Morals, SDN 1 Tulang Bawang Udik

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 06 Mar 2024 03:21
Last Modified: 06 Mar 2024 03:21
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/32639

Actions (login required)

View Item View Item