PENGARUH ETIKA KERJA ISLAM DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada BMT Ar-Rahmah Jaya Mulia Lampung Tengah)

Widia, Peftiani (2024) PENGARUH ETIKA KERJA ISLAM DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada BMT Ar-Rahmah Jaya Mulia Lampung Tengah). Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of BAB 1 2 DAPUS.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of FULL SKRIPSI WIDIA P.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Kinerja karyawan merupakan salah satu faktor penting dalam kemajuan suatu perusahaan.Kinerja karyawan menjadi sangat penting karena penurunan kinerja baik individu maupun kelompok dalam suatu perusahaan dapat memberi dampak yang negatif dalam suatu perusahaan.Sehingga dalam hal ini seorang karyawan memiliki tugas yang dimana dia harus selalu berusaha meningkatkan kinerjanya dan memberi motivasi bagi dirinya agar dapat meningkatkan kinerjanya untuk mencapai tujuan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh etika kerja Islam dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan.Dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif.Populasi yang digunakan yaitu seluruh karyawan di BMT Ar-Rahmah Jaya Mulia Lampung Tengah sejumlah 35 karyawan.Adapun teknik sampling yang digunakan yaitu teknik sampling jenuh yaitu dimana seluruh populasi dijadikan sampel dalam penelitian sehingga diperoleh sampel penelitian yaitu 35 karyawan.Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu penyebaran kuesioner.Data diolah menggunakan SmartPLS versi 4.0. Hasil menunjukkan bahwa etika kerja Islam berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kata Kunci :Etika Kerja Islam, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan.ABSTRACT Employee performance is one of the important factors in the progress of a company. Employee performance is very important because a decrease in the performance of both individuals and groups in a company can have a negative impact on a company. So in this case a manager has a task where he must always try to improve his performance and motivate his subordinates in order to improve their performance to achieve company goals. This study aims to determine the influence of Islamic work ethics and work motivation on employee performance. In this study using quantitative methods. The population used is all employees at BMT Ar-Rahmah Jaya Mulia Central Lampung totaling 35 employees. The sampling technique used is a saturated sampling technique, where the entire population is sampled in the study so that a research sample of 35 employees is obtained. While the data collection technique used is the distribution of questionnaires. Data is processed using SmartPLS version 4.0. The results show that Islamic work ethics have a positive and significant effect on employee performance, and work motivation has a positive and significant effect on employee performance . Keywords : Islamic Work Ethic, Work Motivation, Employee Performance.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Konsentrasi Akuntansi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Konsentrasi Akuntansi Syariah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 30 Jan 2024 07:14
Last Modified: 30 Jan 2024 07:14
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/32217

Actions (login required)

View Item View Item