PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BIOLOGI BERBASIS ARTICULATE STORYLINE 3 TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI SAINS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN IPA

Auliya, Nur Masruroh (2024) PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BIOLOGI BERBASIS ARTICULATE STORYLINE 3 TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI SAINS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN IPA. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of COVER, BAB 1, BAB 2, DAPUS.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of FULL SKRIPSI Auliya Nur Masruroh ...pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BIOLOGI BERBASIS ARTICULATE STORYLINE 3 TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI SAINS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN IPA OLEH: Auliya Nur Masruroh Pada abad ke-21 dimana teknologi menjadi kunci utama untuk berdaptasi pada perkembangan dan kemajuan, dapat dimanfaatkan dalam mendukung pembelajaran sebagai media pembelajaran yang inovatif dan kreatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan multimedia interaktif biologi berbasis articulate storyline 3. Jenis penelitian adalah R&D (research and development) milik Borg and Gall dengan 9 tahapan yang disederhanakan. Penelitian ini menggunakan instrumen penelitian angket para ahli (media, materi, bahasa), angket peserta didik, soal literasi sains dan dokumentasi. Berdasarkan hasil uji kelayakan pada multimedia interaktif biologi berbasis articulate storyline 3 terhadap kemampuan literasi sains peserta didik pada mata pelajaran IPA mendapatkan presentase rata-rata dari validator ahli media yaitu 88%, ahli materi 97% dan ahli bahasa 87% dengan kriteria ―Sangat Layak‖. Sedangkan untuk respon peserta didik sebesar 94% dengan kriteria ―Sangat Menarik‖. Selanjutnya keefektivan dilihat berdasarkan uji t-Independent diperoleh nilai Sig. (2-tailed) 0,000 lebih kecil dari 0,05, dan rata-rata nilai N-Gain pre-test dan post-test literasi sains peserta didik pada kelas eksperimen lebih tinggi yaitu 0,82 dan kelas kontrol 0,57. Demikian multimedia interaktif biologi berbasis articulate storyline 3 terhadap kemampuian literasi sains peserta didik pada mata pelajaran IPA sangat layak digunakan sebagai multimedia pembelajaran. iii Kata Kunci: Articulate Storyline 3; Literasi Sains; Multimedia Interaktif; Sistem Pencernaan Manusia iv ABSTRACT DEVELOPMENT OF THE INTERACTIVE MULTIMEDIA BASED ON ARTICULATE STORYLINE 3 ON THE STUDENT’S SCIENTIFIC LITERACY ABILITIES IN SCIENCE SUBJECT BY: Auliya Nur Masruroh In the 21st century, where technology is the main key to adapt on development and technology advance, it can be utilized to support learning as an innovative and creative learning media. This research aims to develop biological interactive multimedia based on articulate storyline 3 for student‘s scientific literacy abilities in science subject. The type of research is Bord ang Gall‘s R&D (Research and Development) with 9 simplified stages. In the research, research instruments used expert questionnaires (media, materials, language), student‘s questionnaires, scientific literacy questions and documentation. Based on the result of the feasibility test on the interactive biological multimedia based on articulate storyline 3 on the scientific literacy abilities of the sutendt‘s in science subject, the average percentage of media expert validators was 88%, material experts 97% and language expert 87% with criteria ―Very Feasible‖. Meanwhile, the student response was 94% with the criteria ―Very Interesting‖. Next, the effectiveness is seen based on the Independent t-test, the Sig value is obtained. (2-tailed) 0.000 is smaller than 0.5, with the average N-Gain pre-test and pos-test scientific literacy scores of students in the experimental class being higher than the control class, namely 0.82 and the control class 0.57. thus, it can be concluded to develop the biological interactive multimedia based on articulate storyline 3 on the student‘s scientific literacy abilities in science subjects very suitable for use as a learning multimedia. v Keyword: Articulate Storyline 3; Human Disgetive System; Interactive Multimedia; Scientific Literacy

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 18 Jan 2024 07:26
Last Modified: 18 Jan 2024 08:09
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/32078

Actions (login required)

View Item View Item