PENGARUH LITERASI KEUANGAN, DAN INKLUSI KEUANGAN TERHADAP KINERJA UMKM DI BANDAR LAMPUNG (Studi Pada UMKM di Kecamatan Sukabumi Kota Bandar Lampung)

MUTIARA, SAPUTRI (2023) PENGARUH LITERASI KEUANGAN, DAN INKLUSI KEUANGAN TERHADAP KINERJA UMKM DI BANDAR LAMPUNG (Studi Pada UMKM di Kecamatan Sukabumi Kota Bandar Lampung). Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of MUTIARA FULL.pdf] PDF
Download (6MB)
[thumbnail of COVER - BAB 2 DAPUS.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Kinerja yang baik akan membuat roda suatu bisnis tetap berjalan, namun karena berbagai permasalahan dalam mengembangkan usaha seperti kecakapan dalam literasi keuangan dan sulitnya akses lembaga keuanagan mempengaruhi kinerja dalam mengembangkan usaha. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh literasi dan inklusi keuangan terhadap kinerja UMKM. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan penyebaran kuisioner dan kepustakaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive samplingdengan jumlah sampel sebanyak 96 responden. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan software SPSS ver 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan berpengaruh positif terhadap kinerja UMKM. Artinya bahwa dengan aspek pengetahuan keuangan, perilaku keuangan, dan sikap keuangan yang dimiliki pelaku UMKM akan mampu meningkatkan kinerja dalam hal pengetahuan tentang keuangan dasar, menyusun anggaran, melakukan pembukuan kas harian, berhati hati dalam keputusan kredit ataupun hutang, serta mampu menghindari risiko praktik shadow banking dan irresponsible finance. Sedangkan inklusi keuangan tidak berpengaruh terhadap kinerja umkm. Hal ini disebabkan karena faktor faktor eksternal seperti persaingan pasar yang kuat, perubahan kebijakan pemerintah, perubahan ekonomi dapat lebih mempengaruhi kinerja UMKM tersebut yang artinya perubahan dari lingkungan bisnis lebih menentukan sebuah kinerja UMKM tersebut gagal atau berhasil. Oleh karena itu dalam penelitian ini inklusi keuangan tidak lagi berpengaruh terhadap kinerja UMKM. Kata Kunci : Inklusi Keuangan, Kinerja UMKM, Literasi Keuangan. ABSTRACT Excellent performance is vital for a sustainability of successful business. The lack of financial literacy and accessibility to financial institutions can hinder growth to develop enterprises. This study investigates how financial literacy and inclusion impact the performance of MSMEs. The research used a quantitative with descriptive methods to analyze the relationship. The data sources utilized for this study were both primary and secondary data. Data was collected through questionnaire distribution and literature review. The sampling technique applied in this study was purposive sampling, with a sample size of 96 respondents. SPSS Version 26 software was used for data analysis. The results of this study indicate that financial literacy has a favorable impact on MSMEs' performance. The owners of MSME with capability of financial knowledge, behavior, and financial attitudes can improve the performance since the have been able to understand basic finance, budget preparation, daily cash, credit and debt decisions, and avoiding the risks of shadow banking and irresponsible finance practices. On the other hand, financial inclusion does not effect MSME's performance. External factors, such as intense market competition, fluctuations in government policy, and economic changes, impact the performance of MSMEs significantly the performance of MSMEs. The success or failure of these MSMEs is determined by changes in the business environment. Thus, the study concludes that financial inclusion no longer effects MSME performance. Keywords: Financial Inclusion, MSME Performance, Financial Literacy.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Konsentrasi Akuntansi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Konsentrasi Akuntansi Syariah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 19 Dec 2023 06:30
Last Modified: 19 Dec 2023 06:30
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/31667

Actions (login required)

View Item View Item