ANALISIS PERAN INDUSTRI HALAL DAN STRATEGI PENGEMBANGANNYA DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI MASYARAKAT LAMPUNG DI ERA RECOVERY PASCA PANDEMI COVID-19 (Studi Pada Pengusaha UMKM Bakso Di Kabupaten Lampung Timur )

LYA, NAILYATUR ROHMATIL ‘IZZA (2023) ANALISIS PERAN INDUSTRI HALAL DAN STRATEGI PENGEMBANGANNYA DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI MASYARAKAT LAMPUNG DI ERA RECOVERY PASCA PANDEMI COVID-19 (Studi Pada Pengusaha UMKM Bakso Di Kabupaten Lampung Timur ). Masters thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of TESIS BAB 1 DAN 2.pdf] PDF
Download (3MB)
[thumbnail of TESIS LYA  NAILYATUR ROHMATIL ‘IZZA.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Pandemi covid-19 memberikan dampak penurunan yang sangatlah besar terhadap perekonomian masyarakat Lampung sehingga dibutuhkannya peran para UMKM yang tetap berjalan selama pandemi untuk meningkatkan standatar pertumbuhan perekonomian masyarakat Lampung sehingga dibutuhkan juga strategi yang tepat untuk tetap mampu berperan menjalankan perekonomian dalam meningkatan pertumbahan ekonomi di Provinsi Lampung . Metode penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, melalui pendekatan induktif. Dengan rumusan masalah bagaimana peran dan potensi industri halal serta strategi pengembangannya dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat Lampung di era recovery pasca pandemi covid-19 yang dilaksanakan di kabupaten Lampung Timur. Pengambilan data melalui wawancara kepada para UMKM bakso yang ada dikabupaten Lampung Timur dengan 71 sampel yang diambil dari metode slovin. Hasil dari penelitian ini :1.)Industri halal mempunyai peran yang besar terhadap pertumbuhan ekonomi masyarakat Lampung dengan didorong oleh beberapa factor antara lain jumlah penduduk muslim yang besar, tumbuhnya kesadaran akan nilai-nilai moral Islam dalam kaitannya dengan konsumsi produk halal dan thoyyib di masa pandemi covi- 19 – pasaca pandemi covid-19 serta pertumbuhan jumlah konsumen nasional.2.)Industri halal berpotensi besar dalam meningkatakan pertumbuhan ekonomi masyarakat Lampung lewat adanya jaminan dari sertifikat halal menjadi acuan utama setiap orang untuk lebih memilih produk dengan label halal sejak adanya pandemi covid-19. 3.)Strategi pengembangan industri halal dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat Lampung diantara lain :Meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM), Meningkatkan sertifikasi produk halal dalam industri halal, melalui kemudahan syarat dan proses dengan tetap mengedepankan kualitas dan standarisasi produk halal ,Meningkatkan pasar produk halal Kata kunci : Industri Halal, Strategi Pengembangan, Pertumbuhan Ekonomi Dan Pasca Pandemi Covid-19 iii ABSTRACT The Covid-19 pandemic has had a huge downward impact on the economy of the people of Lampung, so that the role of MSMEs which continue to operate during the pandemic is needed to increase the economic growth standards of the people of Lampung, so the right strategy is also needed to continue to be able to play a role in running the economy in increasing economic growth in Lampung Province. . The research method in this study is descriptive qualitative, using an inductive approach. With a problem formulation of the role and potential of the halal industry as well as its development strategy in increasing the economic growth of the Lampung community in the recovery era after the Covid-19 pandemic which was implemented in East Lampung district. Data were collected through interviews with meatball MSMEs in East Lampung Regency with 71 samples taken using the slovin method. The results of this research: 1.) The halal industry has a large role in the economic growth of Lampung society, driven by several factors, including the large Muslim population, growing awareness of Islamic moral values in relation to the consumption of halal and thoyyib products in the past. covid-19 pandemic - post the covid-19 pandemic and the growth in the number of national consumers. 2.) The halal industry has great potential in increasing the economic growth of the people of Lampung through the guarantee of a halal certificate which has become the main reference for everyone to prefer products with a halal label since the pandemic. covid-19. 3.) Strategies for developing the halal industry in increasing the economic growth of the people of Lampung include: Improving the quality of human resources (HR), Increasing halal product certification in the halal industry, through ease of conditions and processes while still prioritizing the quality and standardization of halal products, Increasing the product market halal Keywords: Halal Industry, Development Strategy, Economic Growth and Post-Covid-19 Pandemic

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Ekonomi Islam
Divisions: Pasca Sarjana > S2 Ekonomi Syariah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 14 Dec 2023 04:43
Last Modified: 14 Dec 2023 04:56
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/31561

Actions (login required)

View Item View Item