RETORIKA DAKWAH HABIB HUSEIN JA’FAR MELALUI PODCAST

DESI, PURNAMA (2023) RETORIKA DAKWAH HABIB HUSEIN JA’FAR MELALUI PODCAST. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of SKRIPSI BAB 1 DAN 2.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of SKRIPSI DESI PURNAMA.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Dengan adanya retorika dakwah ada harapan terjadinya perubahan sikap mad’u sesuai dengan ajaran agama Islam. Untuk berdakwah dibutuhkan retorika yang dapat membuat dakwah seseorang lebih mengena, efisien, dan efektif, terutama dalam menyosialisasikan ajaran-ajaran Islam, sehingga retorika yang baik harus dikuasai oleh seseorang yang hendak berdakwah. Retorika dakwah juga merupakan keterampilan menyampaikan ajaran Islam secara lisan untuk memberikan pemahaman yang benar kepada kaum muslim, agar mereka dapat dengan mudah menerima seruan dakwah Islam. Podcast merupakan teknologi yang digunakan untuk mendistribusikan, menerima, dan mendengarkan konten secara on demand yang dapat diproduksi oleh orang yang profesional maupun amatir. Adapun yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana retorika dakwah Habib Husein Ja’far melalui podcast. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui bagaimana retorika dakwah Habib Husein Ja’far melalui podcast. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian library research (pustaka), yang bersifat deskriptif. Kemudian teknik yang di guanakan adalah observasi dan dokkumentasi, serta analis data menggunakan analisis isi. Hasil penelitian dari retorika dakwah Habib Husein Ja’far adalah menujukan bahwa dari ketiga konten podcast yang di analisis adalah sebagai berikut, gaya bahasa yang digunakan adalah gaya bahasa percakapan, gaya bahasa berdasarkan nada (gaya sederhana), serta gaya menengah. Gaya suara yang di guanakan adalah gaya suara nada rendah tingkat 3, gaya suara nada rendah tingkat 2, gaya suara nada rendah tingkat 1, dan gaya suara rate rhyhm. Serta gerak tubuh yang digunakan adalah sikapp badan dan ekspresi dan gerakan tangan Kata Kunci: Retotika, Dakwah, Podcast iii ABSTRACT With the rhetoric of da'wah, there is hope for a change in the attitude of mad'u in accordance with the teachings of Islam. To preach, rhetoric is needed that can make one's da'wah more effective, efficient, and effective, especially in socializing Islamic teachings, so good rhetoric must be mastered by someone who wants to preach. The rhetoric of da'wah is also the skill of conveying Islamic teachings orally to provide correct understanding to Muslims, so that they can easily accept the call for Islamic da'wah. Podcast is a technology used to distribute, receive, and listen to content on demand that can be produced by professionals and amateurs. The problem in this study is how Habib Husein Ja'far's preaching rhetoric through podcasts. The purpose of this research is to find out how Habib Husein Ja'far's preaching rhetoric through podcasts. This study uses a qualitative method with a type of library research, which is descriptive in nature. Then the techniques used are observation and documentation, and data analysis using content analysis. The results of the research on Habib Husein Ja'far's preaching rhetoric are that from the three podcast contents analyzed, the language styles used are conversational language style, language style based on tone (simple style), and intermediate style. The voice style used is a low tone 3 voice style, a low tone 2 voice style, a low tone 1 voice style, and a rate rhyhm voice style. And the gestures used are body movement and expression and hand movements. Keywords: Rhetoric, Da'wah, Podcast

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Komunikasi dan Penyiaran Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 25 Sep 2023 06:48
Last Modified: 25 Sep 2023 06:48
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/30357

Actions (login required)

View Item View Item