ANALISIS PROSES PEMBELAJARAN BERBASIS LURING DI KELAS III PADA PASCA PANDEMI COVID-19 DI MIN 9 BANDAR LAMPUNG

SEPTIKA, ERLANDA (2023) ANALISIS PROSES PEMBELAJARAN BERBASIS LURING DI KELAS III PADA PASCA PANDEMI COVID-19 DI MIN 9 BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of SKRIPSI_PERPUS.pdf] PDF
Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI_FULL.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Pembelajaran luring yaitu pembelajaran langsung bertatap muka dan menggunakan media yang sudah disiapkan. Persiapan dalam pembelajaran melalui tahapan perancangan, pelaksanaan, dan evaluasi, dimaknai sebagai interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar dalam suatu lingkungan belajar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran Kepala Madrasah dalam meningkatkan profesionalisme guru di MIN 9 Bandar Lampung. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Dalam analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif, karena penelitian ini akan langsung masuk ke obyek dan menggambarkan apa adanya mengenai objek yang diteliti. sehingga masalah akan di temukan dengan jelas. Sumber data penelitian ini adalah Waka Kurikulum dan guru, Sedangkan teknik keabsahan data penelitian menggunakan triangulasi teknik karena peneliti menggunakan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi . Berdasarkan hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dalam pembelajaran luring di MIN 9 Bandar Lampung dilaksanakan secara tatap muka dalam jumlah yang terbatas dengan protokol kesehatan. Aspek kognitifnya yaitu peserta didik mengikuti pembelajaran dengan baik. Aspek afektif peserta didik memberikan respon yang baik dalam belajar. Aspek Psikomotorik peserta didik dapat terampil dalam mengerjakan soal yang diberikan guru. Kata Kunci : Pembelajaran Luring iii ABSTRACT Offline learning is direct face-to-face learning and uses prepared media. Preparation in learning through the stages of design, implementation, and evaluation, is interpreted as the interaction of students with educators and learning resources in a learning environment. The purpose of this study was to determine the role of the Madrasa Head in increasing teacher professionalism at MIN 9 Bandar Lampung. Data collection methods used are interviews, observation and documentation. In the data analysis used is qualitative analysis, because this research will go directly to the object and describe what it is about the object under study. so that the problem will be found clearly. The data sources for this research were Deputy Head of Curriculum and teachers. While the validity of the research data used technical triangulation because the researchers used data collection techniques in the form of interviews, observation and documentation. Based on the results of this study, it can be concluded that offline learning at MIN 9 Bandar Lampung is carried out face-to�face in a limited number with health protocols. The cognitive aspect is that students follow the learning well. The affective aspect of students gives a good response in learning. Psychomotor aspects of students can be skilled in working on the questions given by the teacher. Keywords: Offline Learning

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 24 Aug 2023 03:43
Last Modified: 24 Aug 2023 03:43
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/29899

Actions (login required)

View Item View Item