ANALISIS WORKPLACE SPIRITUALITY PADA SUMBER DAYA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE HUMAN RESOURCE SCORECARD (Studi pada PT BPRS Way Kanan)

Asri, Taskia Putri (2023) ANALISIS WORKPLACE SPIRITUALITY PADA SUMBER DAYA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE HUMAN RESOURCE SCORECARD (Studi pada PT BPRS Way Kanan). Diploma thesis, UIN Raden Intan Lampung.

[thumbnail of SKRIPSI BAB 1&5.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Workplace Spirituality atau spiritualitas ditempat kerja adalah sebuah fitur budaya organisasi, yang bertujuan menumbuh kembangkan kesadaran akan makna hidup dengan menjalankan pekerjaan yang bermanfaat bagi komunitas. Metode Human Resources Scorecard merupakan metode pengukuran kinerja sumber daya manusia agar di dalam suatu perusahaan atau organisasi tersebut dapat menciptakan sumber daya manusia yang unggul. Dengan diterapkannya metode Human Resources Scorecard agar di dalam suatu perusahaan atau organisasi tidak hanya menciptakan karyawan yang memiliki sikap spiritualitas di dalam tempat bekerjanya, tetapi juga agar dapat menciptakan sumber daya manusia (karyawan) yang unggul agar dapat mencapai visi, misi, dan tujuan dari perusahaan atau organisasi tersebut. Tujuan dari sikap spiritualitas tersebut agar dapat tertanamnya sikap spiritualitas yang membuat para karyawan dapat bekerja bukan hanya dengan menggunakan tangan mereka, tetapi mereka juga bekerja menggunakan hatinya agar dalam melakukan suatu pekerjaan tersebut mendapatkan keberkahan dari Allah SWT, dan juga agar tidak hanya mendapatkan pengakuan dari sesama karyawan tetapi juga mendapatkan pengakuan dari Allah SWT. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (Field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder dan data primer. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dari Workplace Spirituality dimana adanya peningkatan kinerja karyawan dan perusahaannya. Dalam persfektif ekonomi Islam penerapan Workplace Spirituality pada PT BPRS Way Kanan sejatinya memang sudah menekankan pada nilai-nilai spiritualitas (keagamaan) dimana PT BPRS Way Kanan tersebut merupakan Bank berbasis Islami atau merupakan Bank syariah. Kata Kunci: Workplace Spirituality, Human Resources Scorecard, PT BPRS Way Kanan. ABSTRACT Workpace Spirituality or spirituality in the workplace is a feature of organizational culture, which aims to deveop awareness of the meaning of life by carrying out work that benefits the community. The Human Resource Scorecard method is a measuring the performance of human resources so that in a company or organization it can create superior human resources. With the implementation of the human resources scorecard method in a company or organization it does not only create employees who have a spiritual attitude in the workplace, but also creates superior human resources (employees) in order to achieve the company’s vision, mission an goals, or the organization. The purpose of this spiritual attitude is to instill an attitude of spirituality that allows employees to work not only by using their hands, but they also work using their heart so that when doing a job they get blessings from Allah SWT, and also so that they not only get recognition from others. Employees but also get recognition from Allah SWT. This research is a field research using a qualitative approach. This study uses secondary data and primary data. Collecting data in this study using the interview method. The results of the study show that there is a positive influence feom workplace spirituality where there is an increase in the performance of ompoyees and their companies. In the perspective of Islamic economics, the implementation of workplace spirituality at PT BPRS Way Kanan has actually emphasized spiritual (religious) value where PT BPRS Way Kanan is an Islamic based bank or a sharia bank. Keywords : Workplace Spirituality, Human Resources Scorecard, PT BPRS Way Kanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 15 Aug 2023 04:15
Last Modified: 15 Aug 2023 04:15
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/29694

Actions (login required)

View Item View Item