PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI PERILAKU AGRESIF PESERTA DIDIK KELAS XI IPA SMA PERSADA BANDAR LAMPUNG

BEKI, FIRMANSYAH (2023) PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI PERILAKU AGRESIF PESERTA DIDIK KELAS XI IPA SMA PERSADA BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of COVER BAB 1 BAB 2 DAPUS.pdf] PDF
Download (4MB)
[thumbnail of BEKI FULL SKRIPSI.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini berjudul Peran Guru Bimbingan dan Konseling Dalam Mengatasi Perilaku Agresif Peserta Didik Di SMA Persada Bandar Lampung. Tujuan dari penelitian ini yaitu, ) untuk mengetahui peran guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi perilaku agresif SMA Persada Bandar Lampung, ) Untuk mengetahui layanan yang digunakan guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi perilaku agresif peserta didik SMA Persada Bandar Lampung, ) Untuk mengetahui perubahan perilaku setelah diberi layanan Konseling oleh Guru Bimbingan dan Konseling. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan cara melalui observasi, wawancara, dokumentasi. Adapun subjek penelitian dalam penelitian ini adalah guru BK dan peserta didik kelas XI IPA SMA Persada Bandar Lampung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran yang dilakukan oleh guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi perilaku agresif yaitu memberikan layanan konseling individu kepada peserta didik yang kurang mampu dalam mengatasi perilaku agresif. Kata Kunci : Peran Guru Bimbingan dan Konseling, iv ABSTRACT This study entitled Guidance and Counseling Teachers' Role in Overcoming Students' Aggressive Behavior at Persada Senior High School Bandar Lampung. The purposes of this study are, ) to find out the efforts of guidance and counseling teachers in overcoming aggressive behavior at Persada Bandar Lampung High School, ) To find out the services used by guidance and counseling teachers in overcoming the aggressive behavior of Persada Bandar Lampung High School students, ) To find out changes in behavior after being given Counseling services by Guidance and Counseling Teachers. This study uses descriptive qualitative research methods. Data collection techniques used in this study by means of observation, interviews, documentation. The research subjects in this study were BK teachers and students of class XI IPA SMA Persada Bandar Lampung. The results of this study indicate that the role played by guidance and counseling teachers in overcoming aggressive behavior is to provide individual counseling services to students who are less able to overcome aggressive behavior. Keywords: The Role of Guidance and Counseling Teachers

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Bimbingan Konseling
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Bimbingan Konseling
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 07 Jul 2023 02:55
Last Modified: 07 Jul 2023 02:55
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/28806

Actions (login required)

View Item View Item