PEMBERDAYAAN KUBE SIGER BORI DI KELURAHAN LABUHAN RATU KECAMATAN KEDATON BANDAR LAMPUNG DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PRODUK DAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA

R. LIAN, NANDO PRATAMA (2023) PEMBERDAYAAN KUBE SIGER BORI DI KELURAHAN LABUHAN RATU KECAMATAN KEDATON BANDAR LAMPUNG DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PRODUK DAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA. Masters thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of TESIS BAB 1 & BAB 5.pdf] PDF
Download (4MB)
[thumbnail of TESIS FULL R. Lian Nando Pratama.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Kelompok Usaha Bersama Siger Bori merupakan salah satu kelompok usaha yang memproduksi pakaian muslimah dengan menggunakan teknik ecoprint. Maka dengan itu kelompok usaha bersama Siger Bori memberdayakan masyarakat di kelurahan labuhan ratu. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pemberdayaan kelompok usaha bersama siger bori di kelurahan labuhan ratu kecamatan kedaton bandar lampung, bagaimana anggota kelompok usaha bersama siger bori dalam menciptakan kualitas produk di kelurahan labuhan ratu kecamatan kedaton bandar lampung, bagaimana kelompok usaha bersama siger bori dalam kesejahteraan anggota di kelurahan labuhan. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pemberdayaan, kualitas produk, dan kesejahteraan anggota kelompok usaha bersama siger bori di kelurahan labuhan ratu kecamatan kedaton bandar lampung. Penelitian ini bersifat kualitatif. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa Kelompok Usaha Bersama Siger Bori telah menjalankan proses pelaksanaan kegiatan ecoprint yang dilaksanakan olehKelompok Usaha Bersama Siger Bori seperti mlalui sosialisasi kegiatan, kemudian pertemuan anggota masyarakat, pelatihan, pembinaan dan pendampingan yang dapat memberikan hasil yang baik dengan menciptakan anggota kelompok usaha bersama yang berkualitas dan dapat mengembangkan pengetahuan, keterampilan dan perubahan pola pikir yang dapat menunjang keahlian dalam memproduksi ecprint dan mampu membantu meningkatkan perekonomian keluarga Pemberdayaan Kelompok Usaha Bersama Siger Bori Di Kelurahan Labuhan Ratu Kecamatan Kedaton Bandar Lampung Dalam Meningkatkan Kualitas Produk dan Kesejahteraan Anggota yaitu hasil pemberdayaan masyarakat melalui kelompok kelompok usaha bersama dapat membantu memenuhi kebutuhan anggota kelompok usaha bersama siger bori, peningkatan pendapatan ibu-ibu, dapat meningkatkan partisipasi anggota dalam berbagai kegiatan yang mendukung keberdayaan. Kualitas produk kelompok usaha bersama sigerbori memiliki kekhasan pada motif, teknik pembuatan dan warnanya. Warna pada kahut sigerbori adalah warna organik yang dihasilkan alami dari warna daun atau bunga yang dipindahkan ke media kain. Namun, Teknik hapazome yang iii digunakan dalam pembuatan kahut sigerbori bukan merupakan temuan baru/original, teknik ini merupakan teknik eco-printingdari Jepang. Kesejahteraan anggota yang dirasakan dengan anggota Kelompok Usaha Bersama Siger Bori sebelum dan setelah adanya Kelompok Usaha Bersama Siger Bori terdapat perubahan seperti pengetahuan, keterampilan dalam kerajinan tangan, dan meningkatkan ekonomi dalam keluarga. Hal ini membuktikan setelah adanya Kelompok Usaha Bersama Siger Bori bagi anggota berpengaruh. Kata Kunci : Pemberdayaan kelompok usaha bersama, Kualitas Produk, Kesejahteraan Anggota. iv ABSTRACT The Siger Bori Joint Business Group is a business group that produces Muslim clothing using the ecoprint technique. So with that the business group with Siger Bori empowered the community in the Labuhan Ratu sub-district. The formulation of the problem in this study is how to empower business groups with Siger Bori in Labuhan Ratu sub-district, Kedaton sub-district, Bandar Lampung, how do business group members with Siger Bori create quality products in Labuhan Ratu sub-district, Kedaton sub-district, Bandar Lampung, how do business groups with Siger Bori in welfare members in the harbor sub-district. The purpose of this study was to analyze empowerment, product quality, and welfare of members of the Siger Bori joint venture group in the Labuhan Ratu sub-district, Kedaton sub-district, Bandar Lampung. This research is qualitative in nature. The results of this study state that the Empowerment of the Siger Bori Joint Business Group in Labuhan Ratu Village, Kedaton District of Bandar Lampung The Siger Bori Joint Business Group has carried out the process of implementing ecoprint activities carried out by the Siger Bori Joint Business Group such as through activity socialization, then community member meetings, training, coaching and mentoring which can provide good results by creating quality joint business group members who can develop knowledge, skills and changes in mindset that can support expertise in producing ecprints and are able to help improve the family economy Empowerment of the Siger Bori Joint Business Group in Labuhan Ratu Village, Kedaton District, Bandar Lampung in Improving Product Quality and Member Welfare, namely the results of community empowerment through joint business groups can help meet the needs of members of the siger bori joint venture group, increase the income of mothers, can increase member participation in various activities that support empowerment. The quality of the products of the Sigerbori Joint Business Group is unique in its motifs, manufacturing techniques and colors. The color on kahut sigerbori is an organic color that is produced naturally from the color of leaves or flowers which are transferred to the fabric media. However, the hapazome technique used in making sigerbori kahut is not an original invention, this technique is an eco-printing v technique from Japan. The welfare of the members felt by the members of the Siger Bori Joint Business Group before and after the existence of the Siger Bori Joint Business Group, there were changes such as knowledge, skills in handicrafts, and improving the economy in the family. This is proven after the existence of the Siger Bori Joint Business Group for influential members. Keywords: Empowerment of joint business groups, Product Quality, Member Welfare.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Pengembangan Masyarakat Islam
Divisions: Pasca Sarjana > S2 Ilmu Dakwah dan Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 30 Mar 2023 03:56
Last Modified: 30 Mar 2023 03:56
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/23817

Actions (login required)

View Item View Item