SINERGITAS KOMITE SEKOLAH DENGAN LEMBAGA USAHA DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PENDIDIKAN DI SD NEGERI 1 PENENGAHAN KOTA BANDAR LAMPUNG

N O V I Y A N T I, Zayadi (2022) SINERGITAS KOMITE SEKOLAH DENGAN LEMBAGA USAHA DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PENDIDIKAN DI SD NEGERI 1 PENENGAHAN KOTA BANDAR LAMPUNG. Masters thesis, UIN RADEN INTAN LAMPUNG.

[thumbnail of RIPOSITORI FIKSS.pdf] PDF
Download (2MB)
[thumbnail of TESIS UJIAN TERBUKA NOVI YANTI 2022. Revisi Ujian Terbuka 11.pdf] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Latar belakang Masalah menurut Deardorff dan Wiliam Sinergitas adalah suatu kerjasama yang dilakukan oleh dua atau banyak pihak yang berguna untuk menghasilkan sesuatu yang lebih besar. Mitra sekolah yang tepat dalam menciptakan kualitas pelayanan pendidikan yang baik adalah komite sekolah. komite sekolah dibentuk untuk peran serta masyarakat dan juga kerjasama dalam menyelengarakan pendidikan dalam hal meningkatkan pelayanan dan hasil yang optimal dengan melaksanakan peran dan fungsinya secara maksimal. Namun Kenyataan ada beberapa problematika yang menjadi permasalahan terkait komite sekolah dengan lembaga usaha yang menjadi acuan awal untuk melaksanakan penelitian ini Penelitian ini bersumber dari hasil wawancara dan observasi dengan kepala sekolah, komite sekolah, dewan guru dan staf dan dokumentasi.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Teknik dan Prosedur Pengumpulan Data diperoleh dari lembar observasi, catatan lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data kualitatif dilakukan dengan empat tahapan yaitu data Reduction, data display, dan conclusing drawing atau verivication, serta pemeriksaan keabsahan data melalui Validasi. Berdasarkan kesimpulan penelitian, rekomendasi hasil pada penelitian ini adalah 1) komite sekolah diharapkan dapat membuat strategi maksimal dalam meningkatkan kualitas layanan pendidikan 2) lembaga usaha diharapkan dapat menyalurkan gagasan, prakarsa dan peran serta anggota masyarakat kedalam bentuk hasil karya kreatif yang dapat memberikan nilai tambah bagi kehidupan kemasyarakatan dan satuan pendidikan 3) layanan pendidikan di SD Negeri 1 penengahan kota bandar lampung diharapkan dapat memberikan pelayanan sarana/prasarana yang maksimal. Kata Kunci : Sinergitas Komite Sekolah, Lembaga Usaha, Pelayanan Pendidikan. 2 ABSTRACT Background of the problem according to Deardorff and William Synergy is a collaboration carried out by two or many parties that is useful to produce something bigger. The right school partners in creating good quality education services are school commitees. school committees are formed for community participation and also cooperation in organizing education in terms of improving services and optimal results by carrying out their roles and functions to the fullest. However, in reality there are several problems that become problems related to school committees and business institutions which are the initial reference for carrying out this research This research is sourced from the results of interviews and observations with the principal, school committee, teacher council and staff and documentation. The research method used in this research is descriptive qualitative method. Data collection techniques and procedures were obtained from observation sheets, field notes, interviews, and documentation. Qualitative data analysis was carried out in four stages, namely data reduction, data display, and conclusing drawings or verification, as well as checking the validity of the data through validation. Based on the conclusions of the study, the recommendations for the results in this study are 1) School committees are expected to be able to make maximum strategies in improving the quality of educational services 2) business institutions is expected to be able to channel ideas, initiatives and participation of community members into the form of creative works that can provide added value for the community. community life and education units 3) education services at 1 st Elementary school of penengahan, Bandar Lampung City is expected to provide maximum facility or infrastructure services Keywords: School Committee Synergy, Business Institutions, Education Services.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen Pendidikan Islam
Divisions: Pasca Sarjana > S2 Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: LAYANAN PERPUSTAKAAN UINRIL REFERENSI
Date Deposited: 14 Jul 2022 04:34
Last Modified: 14 Jul 2022 04:34
URI: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/19788

Actions (login required)

View Item View Item